Management Structure
Afandi
Komisaris Utama
Menjabat sebagai Komisaris Utama PT Pertamina Trading and Services berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Pemegang Saham Perseroan Terbatas PT Patra Trading nomor 11, tanggal 21 Mei 2024. Lulus dari Magister Manajemen Fakultas Diponegoro - Semarang pada tahun 2002

Terakhir menjabat sebagai SVP Logistics Integration & Optimization PT Pertamina Pusat, sebelumnya menjabat sebagai SVP Human Capital Management PT Pertamina ( 2020 - 2021).

Selanjutnya, menjabat sebagai SVP Human Capital Management ( 2020 ) dan SVP Corporate Business Optimization (2019 - 2020) dan menjalani tugas sebagai Direktur Utama PT Lubricants  (2017)..
Abi Rekso Panggalih
Komisaris Independent
Menjabat sebagai Komisaris Independent PT Pertamina Trading and Services berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Pemegang Saham Perseroan Terbatas PT Patra Trading nomor 11, tanggal 21 Mei 2024. Lulus dari Fakultas Ilmu Politik Universitas Sumatra Utara, Medan tahun 2011.

Terakhir menjabat sebagai Research Analyst , Business Analyst , dan Policy Analyst (ketiganya berstatus "Current" atau saat ini) , sebelumnya menjabat sebagai Political Consultant

Selanjutnya, menjabat sebagai Public Campaign dan menjalani tugas sebagai memonitor media sosial untuk hak imigran dan bekerja dengan kelompok pemuda pengungsi Suriah.


Deni Febrianto
Direktur Utama

Menjabat sebagai Direktur Utama PT Pertamina Trading and Services berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Pemegang Saham Perseroan Terbatas PT Patra Trading nomor 11, tanggal 21 Mei 2024. Lulus dari jurusan Teknik Mesin di Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

Terakhir menjabat sebagai Direktur Utama PT Pertamina Petrochemical Trading, sebelumnya menjabat sebagai President Director Perbantuan Non SAP Inactiv (2022 - 2023) dan Manager Industrial Sales Kantor Pusat PT Pertamina (2019 – 2021).

Selanjutnya, menjabat sebagai CEO KP PT Pertamina Patra Niaga-DKI Jakarta  (2017-2019) dan Petrochemical Mrkt Region Mgr Sumatra (2013 - 2017) dan menjalani tugas sebagai Sales Manager Sumut & NAD - Fuel Industry & Marine Market.-Medan (2012).

Vacant
Direktur Marketing & Operasi
Copyright © 2026
PT. Pertamina Trading & Services